Pakan Aternatif Ayam Bangkok Paling Hemat Yang Dapat Diterapkan


Pakan Aternatif Ayam Bangkok

Pakan Aternatif Ayam Bangkok Paling Hemat Yang Dapat Diterapkan

Dalam dunia sabung ayam online, pemberian pakan pada ayam aduan tentu menjadi langkah penting dalam membentuk kualitas tarung masing-masing ayam. Dimana dalam pemberiannya harus memperhatikan gizi serta manfaat yang diterima oleh tubuh sang ayam.

Namun tak jarang, proses satu ini juga yang paling banyak menghabiskan dana paling besar selama prerawatannya. Maka dari itu, penting bagi bobotoh mengetahui sejumlah racikan yang cocok diberikan pada ayam tanpa perlu mengeluarkan dana yang besar.

Simak Juga : Perawatan Ayam Bangkok Sebelum Diadu Yang Wajib Dilakukan

Pada dasarnya terdapat sejumlah cara yang dapat dilakukan untuk menghemat pengeluaraan tanpa khawatir asupan gizi berkurang. Adapun pada artikel kali ini sudah Tim Judiayambangkok rangkun yakni dalam Pakan Aternatif Ayam Bangkok Paling Hemat Yang Dapat Diterapkan.

Pakan Aternatif Ayam Bangkok Paling Hemat Yang Dapat Diterapkan

Pada dasarnya banyak bahan yang dapat dijadikan sebagai pakan selingan ayam aduan yang bernutrisi namun murah. Diantaranya seperti umbi-umbian, ampas tahu, dedak, menir dll yang dapat dicampurkan dengan pakan utama ayam seperti jagung, beras merah dan gabah. Meski demikian, pemberiannya sendiri juga harus disesuaikan dengan usia masing-masing ayam.

Racikan Pakan Bagi Ayam Bangkok Usia 0-3 Bulan

Untuk jenis ayam aduan yang baru saja menetas dapat diberikan voer atau konsentrat sebagai pakan utama. Dilanjutkan dengan tambahan pakan lainnya ketika memasuki usia satu bulan yakni diantaranya ada.

1. Pemberian Voer Dengan Nasi

Cara pertama adalah dengan mencampurkan voer dengan nasi putih yang kemudian disiram dengan air. Aduk kedua pakan agar tercampur rata kemudian diamkan hingga mengembang dan berikan langsung pada anak ayam.

2. Pemberian Voer Dengan Jenis Pakan Lainnya

Cara kedua adalah dengan mencampur voer dengan tambahan pakan lainnya seperti ampas tahu, dedak, menir jagung, tepung ikan dll. Pemberian pakan seperti ini tentu akan lebih menghemat pengeluaran ayam karena jauh lebih murah ketimbang harga dari voernya sendiri.

Selain hemat, namun gizi pada masing-masing tubuh ayam juga akan selalu tercukupi sehingga anak ayam dapat tumbuh hingga maksimal dan ideal.

Racikan Pakan Bagi Ayam Bangkok Lancuran dan Induk Ayam

Pada dasarnya, ayam aduan dikatakan memasuki usia lancuran jika sudah memasuki usia diatas 4 bulan. Dimana masa ini menjadi titik pembentukan ayam aduan berkualitas jawara sehingga perawatan yang diberikan juga harus diperhatikan.

1. Pemberian Pakan Tanpa Olahan

Hampir sama dengan proses pembuatan pakan diatas, bedanya pemberian voer digantikan dengan jagung. Setelahnya, bobotoh dapat memberikannya dengan mencampur terlebih dahulu dengan pakan lain seperti dedak, gabah, nasi, ubi dan sebagainya.

2. Pemberian Pakan Olahan

Selanjutnya adalah pemberian pakan yang sudah cukup banyak diterapkan oleh banyak bobotoh hingga saat ini. Yakni dengan menyiapkan beras jagung dan beras putih sebagai pakan utama setelahnya masak hingga matang. Dalam proses memasak, bobotoh dapat menambahkan ubi, tepung ikan serta sayuran.

Racikan Pakan Bagi Ayam Bangkok Dewasa Atau Siap Tarung

Memasuki usia 7 bulan ke atas atau tepatnya ayam sudah bisa berkokok maka dapat dipastikan bahwa sang ayam sudah memasuki fase dewasa. Pemberian perawatan hingga latihan khusus menjadi kunci utama dalam menjadikan ayam siap tarung di arena laga.

Biasanya memasuki usia dewasa ini, ayam akan diberikan pakan berupa jagung, beras merah dan gabah. Namun kini bobotoh dapat mencoba melakukan kombinasi dengan tambahan sejumlah pakan lainnya.

Untuk prosesnya hampir sama dengan pemberian pakan pada ayam lancuran, bedanya porsi yang diberikan dapat diberikan setengah saja. Yakni diberikan pada pagi hari dan dilanjutkan pada sore harinya dengan pemberian jagung dan beras merah.

Pemberian seperti ini akan lebih efektif dalam membentuk tubuh yang ideal serta pembentukan otot yang besar. Sebaliknya, jika ayam hanya diberikan jagung sebagai pakan maka ketika proses persiapannya ayam akan kehilangan banyak berat badan.

Selain itu, dalam proses pemberiannya juga harus disesuaikan dengan waktu yang tepat. Dimana pemberian pakan akan cocok diberikan saat pagi dan sore hari. Dimana pada pagi hari diberikan secukupnya dan menjelang sore hari porsi dapat diberikan lebih banyak.

Simak Juga : Pakan Ayam Bangkok Khusus Jadikan Petarung Jawara Di Arena Laga

Demikianlah artikel yang bisa tim Sabung Ayam Online berikan tentang Mengetahui Pakan Aternatif Ayam Bangkok Paling Hemat Yang Dapat Diterapkan, Salam hangat Situs Sabung Ayam Online.