Pengobatan Ayam Bangkok Terkena Jalu Lawan Usai Bertarung


Pengobatan Ayam Bangkok Terkena Jalu

Mengetahui Pengobatan Ayam Bangkok Terkena Jalu Lawan Usai Bertarung

Dalam dunia sabung ayam online, ayam aduan yang baru saja ditarungkan tentu sering kali menerima namanya luka usai bertarung. Dimana hal ini membuat beberapa bagian tubuhnya harus mendapatkan luka baik itu luka ringan hingga sangat serius.

Tentu hal seperti ini harus mendapatkan penanganan secara langsung dari bobotoh agar tidak semakin parah dan tidak menganggu kualitas tarung yang dimiliki. Salah satunya seperti luka usai terkena jalu lawan yang sering kali menjadi masalah serius bagi kebanyakan bobotoh.

Simak Juga : Perawatan Ayam Aduan Usai Diadu Yang Wajib Dilakukan Setiap Bobotoh

Biasanya luka jalu pada ayam sering kali ditemukan pada bagian tubuh seperti kepala, telinga, mata serta bagian vital lainnya. Adapun pada artikel kali ini sendiri TIM Judiayambangkok akan menjelaskan sejumlah pengobatan yang dapat dilakukan pada daerah tubuh yang terkena jalu dalam.

Mengetahui Pengobatan Ayam Bangkok Terkena Jalu Lawan Usai Bertarung

Untuk pengobatan yang akan kami berikan kali ini sendiri pada dasarnya tidak boleh diterapkan dengan sembarang melainkan disesuaikan dengan kondisi luka.

Sebelum melakukan pengobatan, ada baiknya bobotoh mengetahui kondisi ayam parah atau tidaknya. Untuk yang sudah parah dapat terlebih dahulu diberikan tumpukan barang atau carang pada bagian mulutnya kemudian angkat secara perlahan. Dimana hal ini dilakukan agar saraf pada ayam dapat berjalan dengan lancar dan mencegah terjadinya kematian.

Dan berikut proses pengobatan yang dapat bobotoh terapkan yakni seperti berikut.

  • Jika ada kulit yang sobek segera membalutnya menggunakan perban serta tambahkan obat supertetra. Jangan lupa untuk mengganti perban ayam secara rutin yakni setiap sore hari hingga luka kembali sembuh.
  • Kemudian jika bagian yang terkena adalah daerah mata dapat menggunakan tembakau rokok. Dimana cukup dengan merebus tembakau rokok hingga kuning kemudian teteskan secara langsung pada bagian yang terluka. Cara ini sendiri sudah lama diterapkan oleh botoh tua sejak dulu dan dilakukan setiap pagi dan sore hari.
  • Selanjutnya adalah pengobatan luka jalu menggunakan daun kelor. Cukup dengan meneteskan getah daun kelor secara langsung pada bagian yang terluka. Hal ini akan membuat luka menjadi cepat kering dan tertutup.
  • Sedangkan untuk luka jalu yang tidak terlalu besar, bobotoh dapat memanfaatkan korek api sebagai salah satu caranya. Yakni dengan nyalakan korek kayu kemudian matikan apinya, kemudian taburkan abu bekas bakar itu kepada bagian yang terluka. Satu korek ini sendiri hanya diperuntukan untuk satu luka kecil ayam, Dan dilanjutkan dengan pemberian betadine atau obat merah pada luka.
  • Terakhir bobotoh dapat memanfaatkan pemberian obat Tarivit 400 mg yang dapat ditemukan diapotik terdekat. Sesuaikan dengan dosis dan takaran yang diberikan.

Simak Juga : Obat Mata Khusus Ayam Bangkok Karena Cacingan Hingga Terkena Jalu

Demikianlah artikel yang bisa tim Sabung Ayam Online berikan tentang Mengetahui Pengobatan Ayam Bangkok Terkena Jalu Lawan Usai Bertarung, Salam hangat Situs Sabung Ayam Online.